mencari sistem pertidaksamaan linear jika diketahui daerah himpunan penyelesaian
Pada pembahasan kali ini saya akan memberikan bagaimana caranya menentukan daerah himpunan penyelesaian berupa diagram kartesius pada pertidaksamaan linear dua variabel. Disini kita harus paham betul mengenai sumbu x dan y dimana jika berupa titik koordinat bisa ditulis dengan (x , y) atau sebagai contoh ada (2 , 5) dimana 2 adalah sebagai x dan 5 berupa y.
sebagai contoh perhatikan video pembelajaran kita berikut ini